Penandatanganan Komitmen Bersama Pembangunan Zona Integritas Pengadilan Negeri Painan
Senin, 08 Maret 2021, Penandatanganan Komitmen Bersama Pembangunan Zona Integritas untuk mewujudkan WBK & WBBM.Penandatanganan Komitmen Bersama diharapkan dapat merubah pola pikir kita untuk mewujudkan pelayanan bebas korupsi. Penandatanganan Komitmen Bersama merupakan tindak lanjut dari penandatanganan Pakta Integritas. Setelah Penandatanganan Komitmen Bersama dilanjutkan dengan Public Campaign.
Selanjutnya Pembacaan Komitmen Bersama dipimpin oleh Ketua Pengadilan Negeri Painan dan Penandatanganan Komitmen Bersama oleh seluruh warga Pengadilan Negeri Painan.
Berita Terkait
- PENGUMUMAN TENTANG LELANG BARANG MILIK NEGARA PENGADILAN NEGERI PAINAN BERUPA BONGKARAN RUMAH DINAS KE - 2
- Bimbingan Teknis Anonimisasi Putusan Pengadilan Negeri Painan
- Pembinaan Hakim Angkatan IX Sewilayah Hukum PT Padang oleh YM KPT Padang
- Dirgahayu BHAYANGKARA Republik Indonesia Ke - 79 Tahun
- Selamat Memperingati Tahun Baru Islam 1 Muharram 1447 H